Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk atau Antam turun Rp 1.000 per gram pada hari ini, Jumat (21/1/2022). Padahal kemarin sempat melonjak hingga Rp 12.000 per gram. Kini harga emas Antam jelang akhir pekan dibanderol Rp 947.000 per gram dari hari sebelumnya sebesar Rp 948.000 per gram. Namun penurunan tu tak terjadi pada harga buyback yang tetap Rp 848.000 per gram. Harga buyback adalah harga yang di dapat jika pemegang emas Antam ingin menjual emas batangan tersebut.
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Turun 1.000 per Gram
4+
KOMPAS.com: Berita Terpercaya
Baca Berita Terbaru Tanpa Terganggu Banyak Iklan
Dapatkan Aplikasi
Berikut rincian harga emas Antam hari ini: Emas 0,5 gram: Rp 523.500 Emas 1 gram: Rp 947.000 Emas 2 gram: Rp 1.834.000 Emas 3 gram: Rp 2.726.000 Emas 5 gram: Rp 4.510.000 Emas 10 gram: Rp 8.965.000 Emas 25 gram: Rp 22.287.000 Emas 50 gram: Rp 44.495.000 Emas 100 gram: Rp 89.912.000 Emas 250 gram Rp 222.015.000 Emas 500 gram Rp 443.820.000 Emas 1.000 gram Rp 887.600.000Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Aktifkan Notifikasimu
Aktifkan
Blogspot Auto Post Indonesia => https://malasnulis.my.id
Inilah cara menulis artikel secara otomatis di blogger!
0 komentar:
Posting Komentar